Menjadi ibu rumah tangga 100%, not really my thing. Bukan ranah cita-cita sejak zaman sekolah. Bekerja kantoran, masuk di dunia pertelevisian, meneruskan passion sebagai penyiar, bahkan mencicipi dunia voice over, adalah sebagian mimpi-mimpi yang saya tuai. Akan tetapi pada satu titik, saya perlu lepaskan satu persatu. Inilah yang akhirnya membuat “galau”. Sempat terprovokasi dengan beragam…
Tag: praktisi talents mapping
Talents Mapping, Ini Apa & Untuk Siapa?
Pernah gak merasa bingung dan galau mau ngapain? Bisa dibilang, belum paham benar dengan potensi diri sendiri, sampai gak ngerti, kira-kira bisa melakukan aktivitas produktif apa ya? Atau selama ini udah kerja, tapi kok rasanya gak sesuai sama potensi yang kita miliki, ya? Nah, saya sendiri pernah berada di fase galau luar biasa, ketika ingin…